Profile
Nikmati Secangkir Teh Ala Barat, Rasakan Manfaat Kesehatan Ala Timur

TBI PT. Tea Bestie Indonesia yang di dirikan diKota Pelajar, Yogyakarta Pada Tanggal 05 Januari 2023, PT. Tea Bestie Indonesia Dibangun Oleh Tiga Orang , Yang sebelumnya Sudah Bergelut Di Produk Teh Hitam, yang berkualitas premium, yang memiliki berbagai macam Manfaat dari Produk teh hitam.
VISI
Menyiapkan Produk-produk yang Bermanfaat, untuk Membantu Membangun taraf Kehidupan Masyarakat yang lebih baik, dan bisa saling berbagi kepada sesamanya
MISI
(T) Tawakal
Menyerahkan, mempercayakan dan mewakilkan urusan kita kepada Allah Swt. untuk mendapatkan kemashlatan dan menghilangkan kemudhratan dalam menjalankan Bisnis
(B) Bersahaja
Memiliki Kesederhanaan, tidak berlebihan Agar Bisa selalu Bersyukur Atas Pemberiannya
(I) Intelektual
Membangun Orang-orang yang Cerdas, Berakal, dan Berpikir jernih dalam Menghadapi Kehidupan Sehari-hari
MOTTO
"Rasakan Manfaatnya dan Nikmati Hasilnya"